Kamis, 03 Juni 2010

Dampak negatif Narkoba terhadap Perkembangan Psikologis


Selain menimbulkan Dampak Negatif bagi kesehatan (Fisik), penyalahgunaan narkoba juga berdampak negatif bagi perkembangan psikis seseorang yang meliputi : tingkah laku , gaya hidup serta kepribadian.Dampak negatif tersebut ialah :

1.Narkoba akan menimbulkan sifat tidak peduli walaupun pada dirinya sendiri

2.Korban ( Pengguna ) cenderung tertutup , menyendiri serta sensitif

3.Menimbulkan sifat Pemalas bagi korban ( pengguna)

4.Konsentrasi dan daya ingatnya terganggu, sulit berkonsentrasi

5.Bagi Pelajar , Prestasi sekolah menurun

6.Hilang nya kepercayaan diri

0 Comment:

Posting Komentar

Silahkan tinggalkan komentar,kritik dan saran anda di bawah ini

Apabila anda merasa artikel di blog ini menarik atau bermanfaat bagi anda , Silahkan masukan Alamat E-mail anda di kolom yang tersedia untuk berlangganan artikel.:

Delivered by FeedBurner

 

Blogger Login Form

Masukkan Email dan Password anda !


Pengikut

Tab View


Silahkan Anda klik tombol di atas untuk mentautkan ke Anti-drugs blog
free counters Tab 3.3

Mengenai Saya

Foto saya
Kendal, Jawa Tengah
Lahir di Kendal , awal Pertama kenal blog , saat duduk di bangku SMP . blog menurut ku merupakan salah satu sarana / media untuk menyampaika aspirasi , gagasan , kritikan, dan isi pikiran untuk mencapai tujuan yang di maksud. Saat ini Aku sedang melanjutkan jenjang sekolah menengah ats di rowosari Senior High school .